
ketika kamu mencoba memasuki pintu ini, aku dengan senang hati mengulurkan tanganku untukmu. walau aku tau kesakitan yang akan menderaku. walau aku tau akan ada keterikatan yang selalu semu. namun aku kesampingkan semua itu.
ketika kamu menutup pintu ini - lalu pergi, aku dengan lapang dada melepasmu dengan senyumku. karena aku selalu tau, bahwa akhir ini yang akan terjadi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar